Sebelumnya pada Selasa (21/6/2022), Bupati Toba,Poltak Sitorus telah menyampaikan nota pengantar LKPJ TA 2021.
1.Kebijakan umum pendapatan daerah TA 2021. Dari target Rp.1.087.373.105.593 dapat direalisasikan Rp.1.078.273.817,12 atau tercapai 99,16 %.
Baca Juga:
Pemprov DKI Buka Pelatihan Kerja Bagi Pengangguran di Seluruh Kelurahan
2.Pengelolaan belanja daerah TA 2021. Dianggarkan Rp.1.144.085.385.514 dan dapat direalisasikan Rp.1.015.163.510.034,10. atau 88,73 %.
3.Realisasi pembiayaan menurut jenis pembiayaan.Total pembiayaan Rp.56.712.279.920,40 terealisasi Rp.56.712.279.920,40 atau 100%.
Penerimaan pembiayaan (sisa lebih perhitungan anggaran tahun sebelumnya) adalah sebesar Rp.61.712.279.920,40 terealisasi Rp.61.712.279.920,40 atau 100%.
Baca Juga:
DPRD Tapteng Gelar Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Tahun 2024
Pengeluaran pembiayaan (penyertaan modal daerah) sebesar Rp.5.000.000.000 terealisasi Rp.5.000.000.000 atau 100%.
Adapun capaian kinerja makro Kabupaten Toba yaitu Indeks pembangunan manusia pada tahun 2020 adalah 75,16 menjadi 75,39 pada tahun 2021 atau meningkat 0,23 poin, angka kemiskinan pada tahun 2020 adalah 8,71 menjadi 8,99 pada tahun 2021 atau meningkat 0,28, angka pengangguran pada tahun 2020 adalah 2,50 menjadi 0,83 pada tahun 2021 atau menurun sebesar 1,24.
Selanjutnya pertumbuhan ekonomi dari -0,27 menjadi 2,92 atau meningkat 3,19, PDRB perkapita 38,20 juta menjadi 39,60 juta atau meningkat 0,57 dan Gini ratio 0,29 menjadi 0,27 atau menurun sebesar 0,02 poin.